-
BPKRI PERWAKILAN KALTENG SERAHKAN LHP BANTUAN PARPOL TAHUN 2021
TAMIANG LAYANG-Badan Pemeriksaan Keuangan Republik Indonesia Perwakilan Kalimatan Tengah (BPKRI Perwakilan Kalteng) menyerahkan Laporan Hasil Pemeriksaan bantuan Partai Politik tahun 2021. Penyerahan LHP dilaksanakan di Kantor Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kabupaten Barito Timur, Rabu 13 April 2022 pukul 10.00 WIB. Hadir dalam kegiatan tersebut perwakilan 9 (Sembilan) partai politik penerima bantuan dana parpol tahun…
-
RAYAKAN HARI KARTINI, TP-PKK BARTIM BAGIKAN TAKJIL
TAMIANG LAYANG– Tim Penggerak PKK Kabupaten Barito Timur menyambut dan merayakan Hari Kartini tahun 2022 dengan cara berbeda dari tahun sebeumnya. Tim PKK Bartim yang diketuai oleh Ny. Munita Mustika Dewi Ampera AY Mebas ini turun ke jalan. Ny. Munita Mustika Dewi Ampera AY Mebas dan jajaran pengurus TP PKK Bartim membagikan takjil (makanan untuk…
-
PEMERINTAH DAERAH GLONTORKAN DANA Rp. 15 MILYAR, UNTUK DANA HIBAH TAHUN 2022
TAMIANG LAYANG – Tahun anggaran 2022, Pemerintah Kabupaten Barito Timur (Bartim) menggelontorkan dana kurang lebih Rp 15 Milyar dana hibah untuk operasional, pembangunan rumah ibadah, serta lembaga atau organisasi kemasyarakatan tahun ini. Bupati Barito Timur melelui Kepala Bagian Kesejahteraan Rakyat (kesra) Setda Kabupaten Bartim, Ahmad Gazali, S.Pd.I menyebutkan, anggaran tersebut berkurang dari tahun sebelumnya. Menururnya,…
-
BKPSDM BARTIM SOSIALISASI PENERIMAAN PRAJA IPDN 2022/2023
TAMIANG LAYANG- Pemerintah Kabupaten Barito Timur melalui Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kabupaten Barito Timur melaksanakan sosialisasi penerimaan Praja Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN) tahun 2022/2023. Ada 2 (dua) sekolah yang menjadi sasaran sosialisasi, yakni SMAN 1 Karusen Janang dan SMAN 1 Tamiang Layang. “Sosialisasi penerimaan Praja IPDN di SMAN 1 Karusen…
-
CEGAH PENIMBUNAN BAHAN POKOK SELAMA RAMADAN, DISDAGKOP & UKM TURUN LAPANGAN
TAMIANG LAYANG – Pemerintah Kabupaten Barito Timur (Bartim) melalui Dinas Perdagangan Koperasi dan UKM terus memantau kebutuhan bahan pokok (bapok) selama bulan suci Ramadan. Hal tersebut guna memastikan ketersediaan sekaligus mencegah adanya penimbunan bapok yang mengakibatkan kenaikan harga. Kepala Dinas Perdagangan Koperasi dan UKM, Kariato menyebutkan, pihaknya terus memantau distribusi barang dan kenaikan harga pangan…