Kategori: Berita Pemda

  • DISKOMINFOSANTIK PROVINSI KALTENG BINA PPID UTAMA BARITO TIMUR

    TAMIANG LAYANG- Dinas Komunikasi Informatika Persandian dan Statistik Provinsi Kalimantan Tengah melalui Kepala Bidang Pengelolaan Informasi Publik Erwindy, S.STP, M.Si dan jajarannya, mengunjungi Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi (PPID)  Utama Kabupaten Barito Timur di Kantor Diskominfosantik Kabupaten Barito Timur, Rabu (9/10). Kedatangan rombongan Diskominfosantik Provinsi Kalteng ini disambut langsung oleh Kepala Dinas Komunikasi Informatika Persandian…

    Continue Reading

  • DPK GELAR BIMTEK PENGELOLA PERPUSTAKAAN SEKOLAH DAN DESA

    TAMIANG LAYANG- Pemerintah Kabupaten Barito Timur melalui Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Barito Timur melaksanakan  bimbingan teknis (bimtek) pengelolaan perpustakaan, Rabu (9/11). Kegiatan bimtek pengelola perpustakaan itu dilaksanakan di Aula Dinas Pendidikan Kabupaten Barito Timur ini diikuti oleh Pengelola Perpustakaan Sekolah dan Pengelolaa Perpustakaan Desa. Bimtek pengelola perpustakaan ini dibuka langsung oleh Kepala Dinas Perpustakaan…

    Continue Reading

  • Informasi Harian Cuaca dan Potensi Bencana di Kabupaten Barito Timur

    TAMIANG LAYANG- Selasa, 09 November 2022, Badan Penanggulangan Bencana Daerah dan Pemadam Kebakaran Kabupaten Barito Timur menyampaikan prakiraan cuaca hari ini dan potensi bencana di Kabupaten Barito Timur berdasarkan sumber data update dari Badan Meteorologi dan Geofisika (BMKG). Prakiraan cuaca di wilayah Kabupaten Barito Timur pada hari ini sebagian besar dalam kondisi berawan dari pagi…

    Continue Reading

  • KEJARI BARTIM BERHASIL PULIHKAN KEUANGAN NEGARA

    TAMIANG LAYANG- Kejaksaan Negeri Barito Timur terus mendukung pembangunan di wilayah Kabupaten Barito Timur. Melalui Jaksa Pengacara Negara, Kejaksaan Negeri Barito Timur telah memberikan Bantuan Hukum Non Litigasi kepada Dinas Pekerjaan Umum Penataan Ruang Perumahan dan Kawasan Pemukiman Kabupaten Barito Timur. Bantuan Hukum tersebut berhasil melakukan pemulihan keuangan negara yang kemudian disetorkan ke kas Pemerintah…

    Continue Reading

  • KEJARI BARTIM GENCAR SOSIALISASI KE DESA BAMBULUNG

    Tekan Tingkat Inflasi, Kawal Program BLT dan Mitigasi Resiko Hukum Pengelolaan Dana Desa TAMIANG LAYANG- Kejaksaan Negeri Barito Timur terus aktif dalam melaksanakan Sosialisasi Hukum ke desa-desa untuk menekan penyelewengan Dana Desa dan penyaluran BLT di Kabupaten Barito Timur dalam upaya menurunkan tingkat Inflasi Daerah sebagai dampak kenaikan BBM. Desa Bambulung Kecamatan Pematang Karau merupakan…

    Continue Reading